Banners

Web hosting

Jumat, 14 Oktober 2011

SILABUS T. MEKANIK OTOMOTIF Kls. XI SMK/MK


SILABUS T. MEKANIK OTOMOTIF Kls. XI SMK/MK
I. SILABUS SMESTER I
NAMA SEKOLAH : SMK / MK
MATA PELAJARAN : Perbaikan Motor Otomotif (TEKNIK MEKANIK OTOMOTIF)
KELAS/SEMESTER : XI(sebelas) / 1(satu)
KODE KOMPETENSI : OPKR-20-010B
ALOKASI WAKTU : 40 x 45 menit

  1. STANDAR KOMPETENSI 
    Pemeliharaan / servis sistem pendingin dan komponen-komponennya 
  2. KOMPETENSI DASAR
    Memelihara/ servis sistem pendingin & komponen-komponennya
  3. INDIKATOR

    1. Pemeliharaan/servis sistem pendingin & komponen-komponennya dilaksanakan tanpa menyebabkan kerusakan terhadap komponen atau sistem lainnya
    2. Informasi yg benar diakses dari spesifikasi pabrik & dipahami
    3. Sistem pendingin & komponen-komponennya diperbaiki dengan menggunakan metode & peralatan yg tepat, sesuai dengan spesifikasi & toleransi terhadap kendaraan/sistem
    4. Data yg tepat dilengkapi sesuai hasil pemeliharaan/servis
    5. Seluruh kegiatan melepas & memasang sistem pendingin dilaksanakan berdasarkan SOP, UU K3, peraturan perundang-undangan & prosedur/kebijakan perusahaan



  1. MATERI PELAJARAN

    1. Prinsip kerja sistem pendingin mesin
    2. Data spesifikasi pabrik
    3. Bagian-bagian sistem pendingin & komponennya yg perlu dipelihara/ diservis
    4. Langkah kerja pemeliharaan/servis sistem pendingin & komponennya
    5. Pemeliharaan/servis sistem pendingin & komponennya yg sesuai dengan SOP, K3, peraturan & prosedur/ kebijakan perusahaan
    6. Prosedur melepas & memasang sistem pendingin & komponennya

    Selengkapnya Silahkan DOWNLOAD DISINI File Bentuk PDF
    Selengkapnya Silahkan DOWNLOAD DISINI File Bentuk DOC

II. SILABUS SEMESTER II
NAMA SEKOLAH : SMK / MK
MATA PELAJARAN : Perbaikan Chasis dan Pemindah Tenaga (PCPT)
KELAS/SEMESTER : XI(sebelas) / 2 (dua)
KODE KOMPETENSI : OPKR-40-001B
ALOKASI WAKTU : 60 x 45 menit

  1. STANDAR KOMPETENSI 
    Perakitan dan pemasangan sistem rem dan komponen-komponennya
  2. KOMPETENSI DASAR

    1. Merakit dan memasang sistem rem & komponen-komponennya
    2. Menguji sistem rem & komponen-komponennya
  3. INDIKATOR

    1. Perakitan & pemasangan sistem rem & komponen-komponennya dilaksanakan tanpa menyebabkan kerusakan terhadap komponen/sistem lainnya
    2. Informasi yg benar diakses dari spesifikasi pabrik & dipahami
    3. Semua prosedur dilaksanakan dengan menggunakan metode & peralatan yg ditentukan berdasarkan spesifikasi & toleransi pabrik
    4. Data yg tepat dilengkapi sesuai hasil perakitan & pemasangan sistem rem
    5. Seluruh kegiatan perakitan & pemasangan dilaksanakan berdasarkan SOP, UU K3, peraturan perundang-undangan & prosedur/kebijakan perusahaanPengujian sistem rem & komponen-komponennya dilaksanakan tanpa menyebabkan kerusakan terhadap komponen/sistem lainnya
    6. Informasi yg benar diakses dari spesifikasi pabrik & dipahami
    7. Semua prosedur pengujian dilaksanakan dengan menggunakan metode & peralatan yg ditentukan berdasarkan spesifikasi & toleransi pabrik
    8. Data yg tepat dilengkapi sesuai hasil pengujian sistem rem
    9. Seluruh kegiatan pengujian dilaksanakan berdasarkan SOP, UU K3, peraturan perundang-undangan & prosedur/kebijakan perusahaan
  4. MATERI PELAJARAN

    1. Prinsip kerja sistem rem
    2. Data spesifikasi pabrik
    3. Langkah kerja perakitan & pemasangan sistem rem & komponen-komponennya sesuai SOP, K3, peraturan & prosedur/kebijakan perusahaan
    4. Prosedur perbaikan pipa rem
    5. Prinsip kerja sistem rem
    6. Data spesifikasi pabrik
    7. Langkah kerja pengujian sistem rem & komponen-komponennya sesuai SOP, K3, peraturan & prosedur/kebijakan perusahaan

    Selengkapnya Silahkan DOWNLOAD DISINI File Bentuk PDF
    Selengkapnya Silahkan DOWNLOAD DISINI File Bentuk DOC

Tidak ada komentar:

Posting Komentar